Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2016

Sang Pembuka

Oleh : @UstadzKembar Inilah salah satu Kisah Agung, Sayyidinaa Ibn Abbas RA meriwayatkan : بَيْنَمَا جِبْرِيْلُ قَاعِدٌ عِنْدَ النَّبِيِّ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ سَمِعَ نَقِيْضًا مِنْ فَوْقِهِ فَرَفَعَ رَأْسَهُ فَقَالَ: هَذَا بَ...

Harta Dunia Bagaikan Air

Oleh : @UstadzKembar Perhatikan ayat berikut : وَاضْرِبْ لَهُمْ مَثَلَ الْحَيَاةِ الدُّنْيَا كَمَاءٍ أَنْزَلْنَاهُ مِنَ السَّمَاءِ ... “Dan berilah perumpamaan kepada mereka (manusia), kehidupan dunia adalah sebagai air hujan yang Kami turunkan dari langit, ...” (QS. Al-Kahfi:45) Imam Al-Qurtubi dalam tafsirnya mengatakan, para ahli hikmah menyatakan bahwa Allah menyerupakan harta dunia dengan air karena beberapa alasan, yaitu : ﻷنّ الماء ﻻ يستق...

Tiga Cara Menghormati Sahabat

ثلاث يصفين لك ود أخيك: أن تسلم عليه إذا لقيته، وتوسع له في المجلس، وتدعوه بأحب أسمائه إليه Tiga hal yang akan menampakkan rasa sayang dalam persahabatan semakin suci dan terjaga : 1. Sapalah kawanmu dengan memberinya salam, apabila kamu bertemu dengannya. "Semoga meski hanya dalam BBM kita bisa saling sapa antar sahabat, saling mengingatkan dan saling mencintai karena Allah" 2. Berikan ia ruang dan tempat ketika kamu duduk berkumpul bersamanya "Selalu beri ruang untuk sahabat kita, selalu buka ruang untuk para sahabat di BBM sehingga makin akrab makin cinta ...

Doa Adalah Bahasa Hati

Oleh : @UstadzKembar Berdoa adalah mengajukan permohonan dan menghambakan diri dengan hati yang bersih, jiwa yang ikhlas, dan sikap penuh harap kepada Allah SWT. Berdoa juga merupakan kebutuhan manusia, karena doa adalah fitrah atau panggilan jiwa sekaligus pengakuan kelemahan manusia atas sifat ketergantungannya kepada Allah SWT. Berdoa pun harus dengan penuh ketakwaaan dan keikhlasan, sebagaimana firman Allah SWT : إِنَّمَا يَتَقَبَّلُ اللَّهُ مِنَ الْمُتَّقِينَ “Sesungguhnya  Allah hanya menerima dari orang-orang yang bertakwa.” (QS Al-Maidah : 27) Dan Takwa itu letaknya ada pada Hati. Allah jadikan hati sebagai tempat untuk mengenal-Nya, mencintai-Nya, dan menjadikan-Nya sebagai tujuan hidup. Hati adalah si...

Keutamaan Membaca Al-Qur'an

عَنْ عَائِشَةَ رضى الله عنها قَالَتْ قَالَ رَسُولُ اللَّهِ صلى الله عليه وسلم ,  الْمَاهِرُ بِالْقُرْآنِ مَعَ السَّفَرَةِ الْكِرَامِ الْبَرَرَةِ وَالَّذِى يَقْرَ...

Sudah Diterimakah Amal Ibadah dan Taubat mu ??

Oleh : @UstadzKembar Amal ibadah dan Taubat saling terikat, amal ibadah sudah pasti akan diterima jika menghadirkan Taubat yang sesungguhnya. Apabila seorang hamba merasa benci terhadap dosa-dosa, dan ia benci untuk mengulangi lagi perbuatan dosa dan maksiat yg pernah dilakukannya, maka ketahuilah bahwa ia termasuk orang yg diterima Allah taubat dan amal ibadahnya. Imam Al-Jauziyah berkata: “أما إذا تذكر الذنبَ ففرح وتلذذ فلم يقبل ولو مكث على ذلك أربعين سنة” “Adapun jika seorang hamba ingat akan perbuatan dosanya, lalu ia merasa tenang dan tidak risau bahkan menikmatinya, maka (Taubatnya) tidak akan diterima Allah meskipun ia hidup selama 40 tahun dlm ...

Kebenaran Itu Cahaya

Oleh : @UstadzKembar Kemarin, Alhamdulillah kita menjadi satu-satunya negara yang dilewati peristiwa yang hanya akan berulang sekian tahun bahkan mungkin puluh atau ratus tahun sekali... Yakni, Gerhana Matahari Total (GMT). Sejenak, sinar matahari akan meredup lalu gelap gulita, bukan karena gelap itu ada, tetapi hal itu disebabkan oleh ketiadaan cahaya. Cahaya mataharinya ada tetapi bumi menjadi gelap karena terhalang oleh kehadiran bulan. Jadi teringat yang  disampaikan Einstein bahwa gelap itu tidak ada, sebab yang ada hanyalah ketiadaan cahaya. Dingin itu tidak ada, yang ada adalah karena ketiadaan panas. Kejahatan itu tidak ada, yang ada adalah ketiadaan kebaikan dalam diri kita. Makna filosofisnya adalah bahwa Allah itu tidak menciptakan kejahatan, Allah hanya menciptakan kebaikan, dan kalaupun timbul kejahatan, maka itu terjadi karena kita sendirilah yang menutupi kebaikan itu. Kebenaran berasal dari Allah dan kesalahan selalu berasal dari kita sendiri, sebagai makhluk ...

Shalat Gerhana Matahari

Dari al-Mughirah bin Syu’bah, Rasulullah shallallahu ’alaihi wasallam bersabda, إِنَّ الشَّمْسَ وَالْقَمَرَ آيَتَانِ مِنْ آيَاتِ اللَّهِ ، لاَ يَنْكَسِفَانِ لِمَوْتِ أَحَدٍ وَلاَ لِحَيَاتِهِ ، فَإِذَا رَأَيْتُمُوهُمَا فَادْع...

Perbanyaklah Sobat Syurga-mu

Oleh : @UstadzKembar Untukku dan kalian Sobat Syurgaku Lisanku tuk mendoakanmu Tanganku tuk mengenggammu Rinduku tuk menjemputmu Cintaku tuk menyambutmu Imam Syafi’i berkata : “Jika engkau punya teman yang selalu membantumu dalam rangka ketaatan kepada Allah, maka peganglah erat-erat dia, jangan pernah kau lepaskannya. Karna mencari teman baik itu susah, tetapi melepaskannya sangat mudah sekali” Allah berfirman : وَسِيقَ الَّذِينَ اتَّقَوْا رَبَّهُمْ إِلَى الْجَنَّةِ زُمَرًا حَتَّى إِذَا جَاءُوهَا وَ...